Tahun 2025 Banyak Event Wisata Menarik di Kota Yogyakarta, Libatkan Komunitas dan Pecinta Hobi

Sementara Kepala Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta, Wahyu Hendratmoko menyampaikan, akan ada banyak event menarik yang disuguhkan di tahun 2025. Untuk semakin menambah daya tarik wisata Kota Yogyakarta.

“Event unggulan seperti Wayang Jogja Night Carnival serta event tahunan lainnya akan dikemas semakin menarik. Kemudian membuka peluang juga, untuk berkolaborasi menciptakan berbagai event baru nan unik, yang melibatkan berbagai unsur komunitas dan beragam pecinta hobi,” terangnya. (*)

Sharing:


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *